SWITCH TEMPERATUR NAIK TERUS

SWITCH TEMPERATUR
SWITCH TEMPERATUR DI DASHBOARD NAIK TERUS

Anda pernah mengalami kebingungan sewaktu memasang switch temperatur penunjuk temperatur suhu air di mesin langsung naik? padahal anda fikir switch temperatur nya baru dan saking penasarannya, anda mencoba switch temperatur yang kedua bahkan ketiga, tetapi hasilnya tetap sama saja, penunjuk temperatur/suhu di panel dashboard mobil anda tetap langsung naik, lalu anda mengira suhu mesin mobil anda panas/Overheating?

Ini sebenarnya masalah klasik yang sering dialami pemilik mobil termasuk saya, saya sendiri sebagai pemakai dan penjual switch temperatur sering/lama bingung, kenapa kok barang ( Khusus switch temperatur ) baru sering bermasalah. logikannya begini! buat apa produsen memproduksi suatu barang dengan jumlah ribuan bahkan puluhan ribu kalau sewaktu di pasang langsung tidak berfungsi, lain masalahnya kalau untuk urusan ketahanan/daya tahan barang setelah di pakai, ini tergantung qualitas/harga barang ( dalam hal ini switch Temperatur ), semakin mahal biasanya semakin bagus dan semakin lama di pakainya.

Kalau penunjuk suhu/temperatur di dashboard mobil naik di atas normal atau bahkan sampai puncak pemilik mobil langsung mengira/menduga mesin kendaraan mengalami overheating, terbayanglah uang jutaan untuk ongkos turun mesin setengah bahkan turun mesin total yang harus di keluarkan.

Masalah naiknya penunjuk suhu/temperatur di panel dashboard bisa di sebabkan oleh dua hal :

1. Mesin Mobil benar-benar mengalami Overheating/panas
Untuk masalah yang ini saya tidak akan bahas lagi, anda bisa baca di :

- Penyebab mesin overheating (panas) yang terabaikan
- Penyebab panas Mesin ( Overheating ) mobil mazda vantrend dan mobil mazda Mr90/Baby Boomer
- Mobil Timor dan mesin panas ( Overheating )
- Jenis Jenis Switch/Swith Mobil

2 Penunjuk suhu di dashboard ngaco atau menipu ( tetapi bukan karena disebabkan kerusakan panel di dashboard ).

Ternyata rahasianya sederhana saja, switch temperatur yang lama yang terpasang di mobil anda yang rusak dan akan di ganti, telah bertahun tahun nempel di mesin mobil dan tidak pernah dibersihkan menimbulkan karat baik di switch temperaturnya sendiri maupun di dinding tempat duduk switch temperatur sehingga sewaktu switch di ganti dengan switch yang baru, switch tidak mendapatkan pasokan MASSA yang cukup.

TIPS/TRIK mengatasi penunjuk suhu/temperatur di dashboard naik terus adalah sbb :

- Anda harus menambah Massa tambahan dengan cara membeli kabel massa yang satu ujung nya memiliki lubang ring sebesar switch temperatur, kemudian anda pasang switch temperaturnya dengan memasukan terlebih dahulu ujungnya kedalam ring massa tadi lalu switchnya anda kencangkan. Sedangkan satu ujung kabel yang lainnya anda mur di body mobil yang lainnya supaya mendapat tambahan massa, dan lihatlah hasilnya. Penunjuk Suhu/temperatur di dashboard mobil anda tidak langsung naik lagi, tetapi akan naik sejalan dengan bertambahnya suhu mesin.

Mudah-mudahan berguna..... Salam

Artikel  :

- Jenis jenis Switch Mobil
- Switch Fan Radiator Mobil
- Otomatis kipas ( Extra fan ) AC Mobil
- Relay Utama Mobil Timor Ford laser Mazda 323
- Hyundai Atoz : Switch Mundur / Atret

Tambahan Artikel :

- PENYEBAB MESIN MOBIL OVERHEATING PANAS YANG TERABAIKAN
- MOBIL TIDAK BISA HIDUP STARTER WAKTU MESIN MOBIL PANAS
- TURUN SETENGAH MESIN MOBIL
- SPAREPART ONDERDIL PENDINGIN MESIN MOBIL
- PENYEBAB PANAS MESIN OVERHEATING MOBIL MAZDA VANTREND DAN MAZDA MR 90 BABY BOOMER
- PENYEBAB ASAP KNALPOT BERWARNA PUTIH HITAM
- PENYEBAB TABUNG CADANGAN AIR RADIATOR SELALU BERKURANG MENYUSUT KOSONG HABIS MENDIDIH MENGELUARKAN GELEMBUNG UDARA
- MOBIL TIMOR MASALAH DAN KELUHAN NYA
- PENUNJUK ( SWITCH ) TEMPERATUR DI DASHBOARD MOBIL NAIK TERUS

Harga masalah keluhan fungsi cara kerja persamaan sebab akibat switch temperatur switch fan relay switch mundur HYUNDAI Accent Verna Avega Atoz Trajet Elantra Getz Matrix i10 i20 Santa Fe BIMANTARA Cakra Nenggala , KIA Visto Picanto Pride Carens 1 2 Carnival Bensin Pregio Travello Diesel Shuma Sportage 1 2 Sedona Spectra Rio RS SF , TIMOR Sohc Dohc Injection Injeksi Karburator , FORD LASER FORDLASER GL 1.3 CC Th 80 - 84 Ex Taxi 1.3 CC Th 86 - 98 Ghia 1.3 CC Th 86 - 89 Gala 1.6 CC Sonic 1.3 CC TX3 injection Champ 1.8 CC Th 90 Ford New Laser Ghia Inj ection 1.6 CC Th 95 96 97 Linx Lynx 1.8 CC Th 95- TX5 1.6 CC Th 84-88, Ford Telstar TX5 Thunder ( Saloon dan Hatch Back ) dan TX5 Telstar TX5 Grand 2.0 CC Th 89 - , Ford Telstar TX5 Challange Th 93 - Telstar TX5 Briliant Th 93 - Escape Ranger Everest, MAZDA Kotak 808 323 Th 79 323 Th 80- 84 1.3 cc Elite Th 86 1.3 cc Trendy Th 87 - 89 1.5 cc 323 Interplay 1.6 cc Astina 1.8 cc 323 Familia 1.6 / 1.8 cc Lantis 1.8cc Mr 90 Vantrend Baby boomer 616 Th 73 - 76 626 Th 80 - 84 ( Kebo) 626 LX Th 84 626 GLX 1.6 cc Th 86 626 SGX 87 2.0 cc 626 2.0 cc Capella 626 New Capella 2.0 cc MX 6 2.0 cc Cronos 2.0 CC dan 2.5 CC E 2000 MOBIL TIMOR MOBIL TIMOR SOHC MOBIL TIMOR DOHC MOBIL TIMOR KARBURATOR MOBIL TIMOR INJECTION

SWITCH PENUNJUK TEMPERATUR DI DASHBOARD MOBIL NAIK TERUS

Anda sedang membaca artikel tentang SWITCH TEMPERATUR NAIK TERUS dan anda bisa menemukan artikel SWITCH TEMPERATUR NAIK TERUS ini dengan url http://azmot.blogspot.com/2012/03/switch-temperatur-naik-terus.html , Terima kasih atas kunjungan anda dan artikel SWITCH TEMPERATUR NAIK TERUS Ini mudah mudahan bermanfaat buat anda, Link Azis Motor Depok : SWITCH TEMPERATUR NAIK TERUS Ini sebagai sumber link aslinya, Terimakasih.